Cara Bootable win7 atau xp ke flashdisk maaf bila ada kata-kata yang kurang dimengerti: UFD=Flashdisk 4G = 4 GB WINDOWS 7 Yang dibutuhkan: Source Installer Windows 7. Kalau source Anda berbentuk DVD maka Anda butuh DVD ROM (bagi yang tidak punya bisa pinjam DVD ROM external ataupun pinjam laptop/komputer teman yang DVD ROM-nya masih bagus, hehe..). Kalau source Anda berbentuk ISO maka Anda tidak perlu DVD ROM lagi tentunya.Jika sudah punya windows 7 di Harddisk tetapi dalam bentuk folder dan tidak tahu cara merubah menjadi iso silahkan lihat caranya disini UFD minimal 4G. Kalau Source Installer Windows 7 Anda sudah include Service Pack 1 , kemungkinan 4G tidak cukup jadi Anda butuh UFD yang lebih besar. Dalam contoh ini saya menggunakan UFD 8G. Cara ini hanya bisa dilakukan under Windows Vista atau Windows 7. Jadi jika OS yang sedang Anda gunakan adalah Windows XP maka Anda tidak bisa melakukan cara ini. Langkah-langkah
Sharing Tulisan